Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Ibadah Minggu Kasih Bersama Masyarakat Di Gereja GKI Agape Kab. Dogiyai

    Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Ibadah Minggu Kasih Bersama Masyarakat Di Gereja GKI Agape Kab. Dogiyai

    DOGIYAI, - Sebagai bentuk kepedulian Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan Yonif 756/WMS terus mempererat kebersamaan dengan masyarakat Papua melalui kegiatan ibadah bersama dengan masyarakat dan peneguhan sidi di Gereja GKI Agape Bomomani, Distrik Mapia, Kabupaten Dogiyai Provinsi Papua Tengah, Minggu (13/04/2025).

    Wadanpos Mapia Sertu Marvin Makailipessy mengatakan bahwa personel Satgas Yonif 756/WMS  melaksanakan ibadah bersama dengan masyarakat dan peneguhan sidi sekaligus untuk mempererat hubungan silaturahmi dengan warga Distrik Mapia”, ungkap Wadanpos.

    Disisi lain Tokoh Agama Klasis Nabire, Bapak Pendeta Albertina Waroy, S.Th mengucapkan terima kasih kepada personel Pos Satgas Yonif 756/WMS atas adanya kegiatan ini, "Terima kasih bapak TNI, kehadiran TNI kami rasakan telah membawa perubahan positif baik keamanan dan kondisi sosial masyarakat, terlihat saat ini, ” ucapnya.

    dogiyai
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Yonif 756/WMS Bantu Pembukaan Lahan...

    Artikel Berikutnya

    Manunggal Bersama Rakyat, Satgas Yonif 756/WMS...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Komitmen Keberlanjutan KAI Logistik: Penguatan Moda KA, Digitalisasi, dan Aksi Hijau
    Babinsa Koramil 02/Timika Komsos Serta Bantu Petani Rawat Tanaman Melon
    Mempererat Silaturahmi, Berbagi Informasi dan Menunjukkan Kepedulian Sosial Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Anjangsana
    Satgas Yonif 756/WMS Berbagi Bubur Kacang Hijau Untuk Masyarakat di Wilayah Perbatasan Papua
    Satgas Yonif 756/WMS Bagikan Makanan Gratis, Senyum Ceria Hiasi Warga Di Wilayah Perbatasan Papua
    Manunggal Bersama Rakyat, Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Karya Bhakti di Wilayah Perbatasan Papua
    DPRD Dogiyai Kesalkan Pernyataan Kapolda Papua 'Bermain Politik Praktis'
    Jaga Lingkungan Bersih, Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Karya Bhakti Bersama Masyarakat di Pasar Moenamani Kab. Dogiyai
    Mempererat Silaturahmi, Berbagi Informasi dan Menunjukkan Kepedulian Sosial Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Anjangsana
    Satgas Yonif 756/WMS Borong Hasil Bumi Petani, Upaya Mensejahterakan Masyarakat Wilayah Perbatasan Papua
    Personel Satgas Yonif 756/WMS Buka Puasa Bersama dengan Masyarakat di Wilayah Perbatasan Papua
    Wilayah Perbatasan Papua Semakin Indah, Satgas Yonif 756/WMS Bersama Warga Gotong Royong Jaga Kebersihan
    Personel Satgas Yonif 527/BY Bantu Masyarakat Dogiyai untuk “Borong Hasil Bumi”
    Satgas Yonif 527/BY Hadiri Acara Syukuran dan Doa bersama Lintas Agama dalam rangka Pemilu dan Pilkada Damai di Kab. Dogiyai
    Satgas Yonif 756/WMS Bangun Sumur Bor dan Fasilitas MCK untuk Warga Perbatasan Papua
    Satgas Yonif 756/WMS Bangun Rasa Kebersamaan Laksanakan Karya Bhakti di Distrik Mapia Kab. Dogiyai
    Satgas Yonif 756/WMS Borong Hasil Bumi Petani, Upaya Mensejahterakan Masyarakat Wilayah Perbatasan Papua

    Ikuti Kami