Satgas Yonif 756/WMS Bagikan Makanan Gratis, Senyum Ceria Hiasi Warga Di Wilayah Perbatasan Papua

    Satgas Yonif 756/WMS Bagikan Makanan Gratis, Senyum Ceria Hiasi Warga Di Wilayah Perbatasan Papua

    DOGIYAI - Pos Mapia Satgas Yonif 756/WMS Melaksanakan giat komsos sekaligus membagikan makanan gratis kepada masyarakat diwilayah perbatasan dan di sambut baik oleh masyarakat Distrik Mapia, Kabupaten Dogiyai, Provinsi Papua Tengah, Kamis (20/03/2025).

    Tim yang di pimpin oleh Danpos Mapia Letda Inf Dion Reksa ini bukan hanya sekadar membagikan makanan gratis, tetapi juga menjadi momen untuk mempererat hubungan kekeluargaan antara personel Satgas Yonif 756/WMS dengan masyarakat di wilayah penugasan. 

    Selain membagikan makanan gratis, Satgas Yonif 756/WMS juga menyempatkan diri untuk berinteraksi dengan masyarakat, mendengarkan cerita, serta memberikan semangat kepada masyarakat, sehingga diharapkan dapat menjadi inspirasi bagi banyak pihak untuk terus berbagi dan peduli kepada sesama, khususnya di daerah-daerah yang membutuhkan perhatian lebih. 

    Komandan Pos Mapia Letda Inf Dion Reksa mengatakan "Kegiatan Komsos dan berbagi ini bertujuan untuk meningkatkan keharmonisan dan kerjasama yang baik dengan segenap komponen masyarakat di wilayah Mapia sehingga tercipta saling percaya antara Pihak TNI dan masyarakat.

    Adapun saat melakukan kegiatan tersebut salah satu masyarakat yaitu Bapak Martin beliau sangat berterima kasih kepada personel Pos Mapia Satgas Yonif 756/WMS yang telah peduli kepada kampungnya.

    "Saya sangat berterima kasih kepada bapak tentara sekalian yang mau peduli dan perhatian kepada kampung kami semoga dalam menjalankan tugas selalu diberkati Tuhan." ucapnya. (*) 

    dogiyai
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Satgas Yonif 756/WMS Dampingi Warga Olah...

    Artikel Berikutnya

    Buka Puasa Bersama TNI - Polri, Wujud Kedekatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Komitmen Keberlanjutan KAI Logistik: Penguatan Moda KA, Digitalisasi, dan Aksi Hijau
    Babinsa Koramil 02/Timika Komsos Serta Bantu Petani Rawat Tanaman Melon
    Mempererat Silaturahmi, Berbagi Informasi dan Menunjukkan Kepedulian Sosial Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Anjangsana
    Satgas Yonif 756/WMS Borong Hasil Bumi Petani, Upaya Mensejahterakan Masyarakat Wilayah Perbatasan Papua
    Drs Petrus Agapa, M.si Resmi Dilantik Sebagai Sekda Kabupaten Dogiyai
    Bantu Tingkatkan Perekonomian Masyarakat, Satgas Yonif 756/WMS Borong Hasil Bumi Warga di Wilayah Perbatasan
    Satgas Yonif 756/WMS Bangun Rasa Kebersamaan Laksanakan Karya Bhakti di Distrik Mapia Kab. Dogiyai
    Jaga Lingkungan Bersih, Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Karya Bhakti Bersama Masyarakat di Pasar Moenamani Kab. Dogiyai
    Mempererat Silaturahmi, Berbagi Informasi dan Menunjukkan Kepedulian Sosial Satgas Yonif 756/WMS Laksanakan Anjangsana
    Satgas Yonif 756/WMS Borong Hasil Bumi Petani, Upaya Mensejahterakan Masyarakat Wilayah Perbatasan Papua
    Personel Satgas Yonif 756/WMS Buka Puasa Bersama dengan Masyarakat di Wilayah Perbatasan Papua
    Wilayah Perbatasan Papua Semakin Indah, Satgas Yonif 756/WMS Bersama Warga Gotong Royong Jaga Kebersihan
    Personel Satgas Yonif 527/BY Bantu Masyarakat Dogiyai untuk “Borong Hasil Bumi”
    Satgas Yonif 527/BY Hadiri Acara Syukuran dan Doa bersama Lintas Agama dalam rangka Pemilu dan Pilkada Damai di Kab. Dogiyai
    Satgas Yonif 756/WMS Bangun Sumur Bor dan Fasilitas MCK untuk Warga Perbatasan Papua
    Satgas Yonif 756/WMS Bangun Rasa Kebersamaan Laksanakan Karya Bhakti di Distrik Mapia Kab. Dogiyai
    Satgas Yonif 756/WMS Borong Hasil Bumi Petani, Upaya Mensejahterakan Masyarakat Wilayah Perbatasan Papua

    Ikuti Kami